Saturday, June 20, 2020

Cara Hapus Paragraf Kosong Di OpenOffice atau LibreOffice

Cara Hapus Paragraf Kosong Di OpenOffice atau LibreOffice

  1. Klik menu Edit > Find & Replace.
  2. Isi kotak Search for: ^$
  3. Kosongkan isi kotak Replace with:
  4. Klik tombol More Options di bagian bawah, lalu centang kotak Regular expressions.
  5. Klik tombol Replace All
  6. Ketika proses selesai tekan tombol Close.
  7. Maka dokumen Anda akan dihapus setiap paragraf kosong.

Topik Berhubungan:


No comments:

Post a Comment